RELASI BUDAYA DAN KEPEMIMPINAN, EKOLOGI ETNIS ATONI PAH METO DI PULAU TIMOR, MARAPU DI PULAU SUMBA
Keywords:
Budaya, kepemimpinan, ekologi, etnis Atoni Pah Meto, dan etnis MarapuAbstract
Artikel ini dimaksudkan untuk memahami struktur budaya Atoni Pah Meto yang berkaitan erat dengan kehidupan sosial politik/kepemimpinan Etnis Atoni Pah meto di Pulau Timor dan budaya Marapu di Pulau Sumba. Pemikiran manusia dalam perspektif kajian ekologi, adanya keterjalinan yang erat antara hidup manusia dan sistem ekologi secara keseluruhan. Paradigma pembangunan yang concerned dengan kearifan lokal memperkuat iklim kehidupan demokrasi. Makna, nilai dan arti yang terkandung dalam pusara Marapu adalah tambang emas akar kehidupan masyarakat Sumba.
References
Ataupah, H. dan Tamunu, L.M., 2003. Pranata Pemerintahan Adat AtoniPah Meto di Timor Tengah Selatan. NTT ,2012. Program PascaSarjana Universitas Airlangga.Surabaya.
Neonbasu, Gregor, 2013. Kebudayaan: Sebuah Agenda (Dalam Bingkai Pulau Timor dan Sekitarnya, Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.
--------, 2016. Akar Kehidupan Masyarakat Sumba (Dalam Cita Rasa Marapu). Jakarta: Lapopp Press.--------, 2017. Citra Manusia Berbudaya (Sebuah Monografi tentang Timor dalam Perspektif Melanesia. Jakarta: Antara Publishing.Nordholt, 1971. The Political System of The Atoni of Timor, The Hague-Martinus Nijhoff.
Tamunu, L.M, 2012., Interaksi Birokrasi dan Pranata Pemerintahan Masyarakat Adat (Kajian pada Etnis Atoni Meto Di Timor Tengah Selatan). Kupang: Undana Press.
Usnaat, A., 2003. Penguatan Kepemimpinan Masyarakat Adat Atoni Pah meto Timor, Disampaikan dalam lokakarya Penguatan Organisasi Dan Penguatan Kepemimpinan Masyarakat Adat pada tanggal 23-29 Januari di Kupang.
Wadu, J., dkk.,2002. Sejarah Pemerintahan Kabupaten Timor Tengah Selatan, diterbitkan atas kerjasama Kantor Pengolahan Data Elektronik (PDE) Kabupaten Timor Tengah Selatan dengan Lembaga Penelitian Universitas Nusa Cendana.