Sejarah Kerajaan Lamahala Pada Masa Pemerintahan Raja Sewa Sengaji Tahun 1884-1891

Authors

  • Susilo Setyo Utomo Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana
  • Djakariah Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana
  • Siti Hajar Abdurachman Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana

Keywords:

Sejarah, Kerajaan, Pemerintahan

Abstract

Tujuan penelitian ini untuk mengungkapkan (1)Kehidupan masyarakat di Kerajaan Lamahala sebelum masa pemerintahan Raja Sewa Sengaji tahun 1884-1891, (2) Kehidupan masyarakat di Kerajaan Lamahala pada masa pemerintahan Raja Sewa Sengaji tahun 1884-1891. Lokasi dalam penelitian ini di seluruh bekas wilayah Kerajaan Lamahala yang dipusatkan di Lamahala Kecamatan Adonara Timur. Teknik penentuan informan dilakukan dengan cara Purposive Sampling, yaitu penentuan informan berdasarkan pertimbangan peneliti. Sumber data dalam penelitian ini yakni sumber data primer dan sumber data sekunder. Teknik pengumpulan data dalam penelitian ini adalah wawancara, observasi dan studi dokumen. Tehnik analisis data dalam penelitian ini adalah analisis sejarah yang dilakukan dengan langkah heuristik, Verifikasi (kritik sumber), interpretasi dan historiografi. Hasil penelitian menunjukan bahwa (1)  Sekitar awal abad 15 (sekitar tahun 1520-an), terbentuk dan berdirinya Kerajaan Lamahala dengan struktur suku, adat dan budaya yang diwariskan dari keempat riang tersebut. (2) Sejak Kerajaan Lamahala di pimpin oleh Raja Sewa Sengaji (1884-1891), kehidupan masyarakat di Kerajaan Lamahala masih seperti dahulu yang aman, tentram dan damai. Raja Sewa Sengaji dikenal dengan sosok raja yang Arif dan Bijaksana. Pada masa kepemimpinannya, kehidupan masyarakat dapat dikatakan makmur, saling gotong royong, saling menghargai dan hidup rukun. (3) Hubungan antara Kerajaan Lamahala dengan Kerajaan lainnya yaitu Kerajaan Terong, Kerjaan Lohayong dan Kerajaan Lomblem membentuk satu kerukunan yang disebut dengan Solor Wathan Lemma. Setelah berhasil mengusir Portugis yang dibantu oleh Belanda dari tanah Kepulauan Solor.

Author Biographies

Susilo Setyo Utomo, Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana

Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Nusa Cendana

Djakariah, Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana

Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Nusa Cendana

Siti Hajar Abdurachman, Pendidikan Sejarah, FKIP, Undana

Program Studi Pendidikan Sejarah, Fakultas Keguruan dan Ilmu Pendidikan, Universitas Nusa Cendana

References

Abdullah, 1992. Materi Pokok Pendidikan IPS-2. Buku 1, Modul 1, Jakarta:Departemen Pendidikan dan Kebudayaan, PPPG Tertulis.

Basri, M. S. 2006. Metodologi Penelitian Sejarah. Jakarta: Restu Agung.

Busro, H. A. D. 1989. System Pemerintahan Republic Indonesia. Jakarta: Bina Aksara

Fay, Brian. 1991. Teori Sosial Dalam Praktek Politik. Jakarta: Pustaka Utama Grafiti.

Faisal, S. 1980. Metode Penelitian Pendidikan. Surabaya: Balai Pustaka.

Hamid dan Madjid. 2014. Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta: Ombak.

Hamid, A. B. D. Rahman & Muhammad S. Majid. 2014. Pengantar Ilmu Sejarah. Yogyakarta : Ombak

Hugiono, Poerwanta. 1992. Pengantar Ilmu Sejarah. Jakarta: Rineka cipta.

Iskandar. 2008. Metode Penelitian dan Sosial (Kuantitatif Dan Kualitatif). Jakarta: Gaung Persada.

Kansil, T. Dan Christine Kansil. 2008. Sistem Pemetintahan Indonesia. Jakarta: Erlangga.

Kartodirdjo, S. 1992. Pendekatan Ilmu Sosial Dalam Metodologi Sejarah. Jakarta: Gramedia

Kartodirjo, Sartono. 1990. Kebudayaan Pembangunan Dalam Perspektif Sejarah.

Yogyakarta: Gadjah Mada University Perss

Koentjaranigrat. 2009. Pengantar Ilmu Antropologi. Jakarta : PT. Rineka Cipta

Parera, A. D. M. 1994. Sejarah Pemerintahan Raja-Raja Di Timor. Jakarta: Yanense Mitra Sejati Pustaka Sinar Harapan

Satori. 2009. Metode Penelitian Kualitatif. Bandung: Alfabet.

Samuelson, Paul, A. dan Nordhaus, Wilian, D. 1990. Ekonomi, Jilid 1, DiterjemahkanOleh Jaka Wasana, Jakarta: Erlangga

Siburian, Robert. 2013. Dinamika Sosial Nelayan Lamahala, Jurnal PKS Vol 12 No 1 Maret 2013; 13 – 26

Sri Wahyuni A.A. Gani. 2020. “Sejarah Kerajaan Lamahala Pada Masa Pemerintahan Raja Bela Palembang Tahun 1870-1877â€. Skripsi. Kupang: Universitas Nusa Cendana.

Sugiyono. 2013. Metode Penelitian Kuantitatif-Kualitatif Dan R & D. Bandung: Alfabet.

Supardan H. D. 2009. Pengantar IlmuSosialSebuahKajianPendekatan structural. Jakarta: BumiAksara.

Sutton, Mark O., dan E.N. Anderson. 2004. Introduction to Cultural Ecology.

North America: Altamira Press.

Suratman, 2014. Ilmu Sosial Budaya Dasar. Malang: Inti Media.

Soekanto, Soerjono. 2014. Sosiologi Suatu Pengantar. Jakarta: Raja Grafindo Persada

Tamburaka, Rustam E. 2002. Pengantar Ilmu Sejarah. Jakarta: Rineka Cipta

Woha, U. P. 2008. Sejarah Pemerintahan Di Pulau Sumba. Kupang: Undana Press

Downloads

Published

2021-11-10

How to Cite

Utomo, S. S., Djakariah, & Abdurachman, S. H. (2021). Sejarah Kerajaan Lamahala Pada Masa Pemerintahan Raja Sewa Sengaji Tahun 1884-1891. Jurnal Sejarah, 18(2), 30–44. Retrieved from https://ejurnal.perpustakaan-undana.com/index.php/js/article/view/s840

Issue

Section

Articles