Substitusi Kangkung Air Afkir (Ipomoea aquatica) Terfermentasi Ragi Tape Terhadap Bobot Giblet (Rempela, Hati, Jantung, dan Limpa) Ayam Kampung Super Jantan

Substitution of Fermented Yeast Tape Waste Water Spinach (Ipomoea aquatica) on Giblet Weight (Gizzard, Liver, Heart and Spleen) of Male Super Free Range Chickens

Authors

  • Tisa Yuniar Ismasita Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana
  • N. G. A. Mulyantini Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana
  • Ni Putu Febri Suryatni Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

DOI:

https://doi.org/10.57089/jplk.v4i3.1375

Keywords:

giblet weight, fermented water spinach, commercial feed, substitution

Abstract

Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui substitusi kangkung air afkir (Ipomoea aquatica terfermentasi ragi tapeterhadap bobot giblet ayam kampung super jantan. Penelitian ini menggunakan DOC ternak ayam kampung super jantan sebanyak 80 ekor, dan dipeihara selama 8 minggu. Metode penelitian yang dipakai yakni rancangan acak lengkap (RAL) yang terdiri dari 4 perlakuan dan 5 ulangan dan setiap ulangan terdiri dari 4 ekor ayam,.dan perlakuannya adalah  R0= 100% Ransum komersial tanpa kangkung airafkir terfermentasi (kontrol), R1= 90% Ransum komersial + 10% kangkung air afki rterfermentasi, R2= 80% Ransum komersial + 20% kangkung air afkir terfermentasi, R3= 70% Ransum komersial + 30% kangkung air afkir terfermentasiParameter yang diamati adalahbobot giblet yaitu rempela, hati, jantung dan limpa. Hasil penelitian menunjukan bahwa substitusi kangkung air afkir pada ayam kampung super berpengaruh nyata (P<0,05) terhadap persentase hati, jantung dan limpa. Namun, tidak berpengaruh nyata (P>0,05) pada persentase rempela. Berdasarkan hasil penelitian dapat disimpulkan bahwa pemberian tambahan kangkung air afkir terfermentasi sampai level 30% dalam ransum komersial tidak memberikan pengaruh yang berbeda terhadap persentase rempela, namun dapat menurunkan persentase hati, jantung dan limpa ayam kampung super jantan

This study aims to determine the substitution of fermented yeast tape water spinach (Ipomoea aquatica) on the giblet weight of male super free range chickens. This study used 80 super male free range chickens and reared  for 8 weeks. The research method used was a Complete Randomized Design (RAL) consisting of 4 treatments and 5  replication and each replication consisted of 4 chickens and the treatment was  R0= 100% commercial ration without substitution of fermented waste water spinach (control), R1= 90% commercial ration + 10% fermented waste water spinach, R2= 80% commercial ration + 20% fermented wastewaterspinach, R3= 70% commercial ration + 30% ferrmented waste water sipnach. The observed parameters is the weight of the gibletthat is gizzard, liver, heart, and spleen. The result showed that substitution of fermented water water spinach had a significant effect (P<0,05) on the percentage of liver, heart and spleen, while gizzard had not significant effect (P>0,05). Based on the results of the study, it can be concluded that substitution of fermented waste water spinach up to level 30% in commercial rations had not effect on the percentage of gizzard, but can reduce the percentage of liver, heart and spleen of male super free range chickens.

Author Biographies

Tisa Yuniar Ismasita, Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

N. G. A. Mulyantini, Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

Ni Putu Febri Suryatni, Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

Program Studi Peternakan, Fakultas Peternakan Kelautan dan Perikanan, Universitas Nusa Cendana

References

Antonius. 2009. “Pemanfaatan Jerami Padi Fermentasi Sebagai Subtitusi Rumput Gajah Dalam Ransum Sapi.†JITV 14(4): 270–277.

Daud M, Yaman MA, Zulfan. 2015. Penggunaan hijauan kangkung (Ipomoea aquatica) fermentasi probiotik dalam ransum terhadap performa itik Peking. Dalam: Noor MN, Handiwirawan E, Martindah E, Widiastuti R, Sianturi RSG, Herawati T, Purba M, Anggraeny YN, Batubara A, penyunting. Teknologi Peternakan dan Veteriner untuk Peningkatan Daya Saing dan Mewujudkan Kedaulatan Pangan Hewani. Prosiding Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner. Jakarta, 8-9 Oktober 2015. Jakarta (Indonesia): IAARD Press. hlm. 479-486.

Frandson, R. D. (1992). Anatomi Dan Fisiologi. Edisi keempat.

Fry, M. M. (2012). Bone marrow, blood cells, and lymphatic system Ed: Zachary JF, McGavin MD In: Pathologic Basis of Veterinary Disease.

Lodo, A. D., Pangestuti, H. T., & Suryatni, N. P. F. (2022). Substitusi Kangkung Air Afkir (Ipomoea aqutica) Terfermentasi dalam Pakan komersil terhadap Bobot Akhir, Persentase Non Karkas, Lemak Abdomen dan Bobot Giblet Ayam Kampung Super Jantan: Fermented Reject Water Kale (Ipomoea Aqutica) Substitution in Commercial Feed towards Final Body Weight, Percentage of NonCarcass, Abdominal Fat and Giblet Weight of Super Male Kampung Chicken. Jurnal Peternakan Lahan Kering, 4(1), 1927-1931.

PT. Charoen Pokphand. 2013. Kandungan Nutrisi Ransum.

Ramdani, O. P., Suthama, N., & Atmomarsono, U. (2018). Pengaruh Taraf Protein dan Lisin Ransum terhadap Pelemakan pada Ayam Kampung Umur 12 Minggu. Jurnal Sain Peternakan Indonesia, 13(4), 388-394.

Roboth, R. H. (2015). Level Penambahan Nasi Aking Dalam Ransum Terhadap Pertambahan Bobot Badan dan Konversi Pakan Ayam Kampung Super Fase Starter. Skripsi 1(621410045).

Rosyani, S. (2013). Persentase Organ Dalam Ayam Broiler dengan Pakan Mengandung Tepung Inti Sawit yang Ditambahkan Pollard atau Dedak.

Supriyati, P. L., Budiarsana, I. G. M., & Sutama, I. K. (2014). Effect of different protein and energy levels in concentrate on Anglo Nubian goat performance. In Subandriyo, Kusmartono, Santosa KA, Kurnianto E, Purnomoadi A, Sodiq A, Wiryawan KG, Darodjah S, Inounu I, Darmono, Priyanti A, Wynn P, Han JL, Tay-Hsu J, Idrus Z. Proceeding of the 16th AAAP Animal Science Congress. Yogyakarta (Indonesia): ISAS, Ministry of Agriculture, UGM (pp. 1890-1894).

Supriyati, D. Zaenudin, I.P. Kompiang, P. Soekamto dan D. Abdurachman. 2003. Peningkatan mutu onggok melalui fermentasi dan pemanfaatannya sebagai bahan pakan ayam Kampung. Pros. Seminar Nasional Teknologi Peternakan dan Veteriner. Bogor, 29–30 September 2003. Puslitbang Peternakan, Bogor. hlm. 381–386

Yusra, E. Y. (2010). Dasar-Dasar Teknologi Hasil Perikanan. Bung Hatta University Press. Padang.

Downloads

Published

2022-09-16

Issue

Section

Articles